cara membayar Netflix di Indomaret dan alfamart

Cara Membayar Netflix di Indomaret atau Alfamart dan 4 Pilihan Harganya

Diposting pada

bagaimana cara membayar Netflix di Indomaret? apakah bisa? simak artikel ini sampai habis yah guys.

Netflix adalah layanan yang menyediakan streaming film dan acara tv paling populer pada saat ini.

Layanan Netflix bisa kamu nikmati di berbagai macam perangkat, misalnya Android, iPhone, PC, Windows hingga bisa melalui situsnya langsung.

Jadi kamu tidak perlu menghawatirkan perangkat yang kamu gunakan, Karena kamu bisa menikmati Netflix di perangkat mana saja sesuai yang kamu inginkan.

di postingan ini kami akan menjelaskan tentang cara membayar Netflix di Indomaret atau alfamart, simak baik baik yah guys.

Berlangganan Layanan Netflix

Untuk bisa menonton layanan Netflix dan film yang ada, terlebih dahulu kamu harus berlangganan, ketika kamu sudah berlangganan maka kamu bisa menikmati berbagai macam film.

Dalam melakukan berlangganan, Netflix juga menyediakan beberapa macam jenis paket yang bisa kamu beli dan bisa kamu gunakan. Berikut paketnya:

Cara Berlangganan Netflix Telkomsel
  1. Untuk paket mobile dengan harga Rp54.000/bulan.
  2. Untuk paket basic dengan harga Rp120.000/bulan.
  3. Untuk paket standar dengan harga Rp153.000/bulan.
  4. Untuk paket premium dengan harga Rp186.000/bulan.

Menggunakan Layanan Netflix

Meskipun kamu harus berlangganan dulu dalam menggunakan Netflix, namun pada layanan streaming masih menjadi tempat nonton film yang paling populer.

Pasalnya kamu bisa mendapati film-film yang keren, mulai dari film drama Korea, film Hollywood, film Indonesia, series film, dan berbagai macam film dari berbagai negara.

Bagi para pecinta film di waktu istirahat tentunya tidak menghiraukan, karena film yang disajikan sesuai dengan harga langganan, sehingga mayoritas penduduk puas sudah berlangganan di Netflix.

Membayar Langganan Netflix di Indomaret atau Alfamart

Membayar Langganan Netflix di Indomaret atau Alfamart

Seperti yang sudah kamu ketahui, bahwa untuk bisa menonton film-film yang ada di Netflix maka terlebih dahulu kamu harus melakukan berlangganan terlebih dahulu.

Dengan kamu menggunakan akun seperti mengisi data diri, untuk melakukan verifikasi bahwa kamu sudah memenuhi persyaratannya untuk berlangganan di Netflix.

Namun untuk membayar tagihan berlangganan di Netflix ini cukup berbeda dari yang lain, dimana pembayarannya hanya bisa menggunakan kartu kredit dan kartu debit saja.

Tentunya hal ini akan menjadi sebuah masalah bagi kamu sebagai penggunanya, yang ingin berlangganan di Netflix tetapi belum memiliki kedua metode pembayaran tersebut.

Meskipun banyak pengguna yang masih bertanya-tanya mengenai cara membayar Netflix di Indomaret Atau Alfamart.

Cara Bayar Netflix di Indomaret Atau Alfamart

Sebenarnya kamu bisa membayar tagihan Netflix melalui Indomaret Atau Alfamart, namun kamu tidak bisa melakukannya secara langsung.

Bagi kamu yang ingin berlangganan di Netflix, maka terlebih dahulu kamu harus Dwonload sebuah aplikasi yang bernama jenius, kamu bisa mendownloadnya di Google Play Store.

Setelah itu kamu bisa melakukan registrasi untuk membuat akun jenius. Dimana jenius adalah sebuah aplikasi perbankan digital yang bisa kamu gunakan untuk menabung dan transaksi secara online.

Setelah kamu berhasil membuat akun jenius, maka kamu bisa langsung melakukan pengisian saldo akun kamu.

sehingga kamu bisa membayar tagihan Netflix dengan menggunakan akun jenius kamu dan kamu juga bisa bisa mengisi saldo akun jenius melalui Indomaret Atau Alfamart.

Kemudian kamu klik ikon yang tiga titik yang ada di bagian pojok kanan atas, lalu kamu pilih Card Center kemudian kamu pilih M-card dan masukan password akun jenius kamu.

Jika sudah benar maka kamu bisa langsung klik Submit, dan dengan demikian kamu bisa melihat informasi nomor kartu, tanggal berlaku, serta CVV akun jenius kamu.

Setelah itu kamu bisa langsung melakukan pembayaran Netflix, silahkan kamu buka aplikasi atau situs Netflix dan pilih paket yang ingin kamu beli di Netflix. Kemudian kamu masukkan email dan password kamu untuk membuat akun Netflix.

Kemudian pada Set Up Your Payment, kamu klik pada Credit Or Debit Car. Kemudian kamu masuk ke menu pengisian data pembayaran.

Masukan data sesuai dengan akun jenius kamu, jika kamu rasa sudah benar maka kamu klik Start Membership jika saldo kamu mencukupi,

maka paket kamu akan langsung aktif dan kamu bisa langsung memulai menonton film di Netflix.

Akhir Kata

demikian penjelasan singkat mengenai cara membayar Netflix di Indomaret dan alfamart. semoga informasi ini bisa bermanfaat bagi kamu. Terimakasih

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *