Cara Enter Whatsapp di Laptop

Cara Enter Whatsapp di Laptop agar jadi Baris Kedua

Diposting pada

cara enter whatsapp di Laptop agar jadi baris kedua bukan kirim, Whatsapp merupakan aplikasi messenger yang cukup populer dikalangan masyarakat.

Untuk dapat menggunakan aplikasi Whatsapp, kamu bisa mendownload aplikasi whatsapp secara gratis melalui Play Store atau App Store kemudian login menggunakan nomor telepon yang kamu miliki.

Setelah selesai login, kamu sudah bisa berkomunikasi dengna pengguna whatsapp lainnya.

Selain berbasis aplikasi, ternyata whatsapp juga tersedia dalam bentuk web. Kamu bisa membuka whatsapp yang kamu punya melalui browser yang kamu miliki.

Fitur tersebut dinamakan dengan fitur Whatsapp Web. Dengan menggunakan Whatsapp Web, kamu tidak perlu repot-repot lagi untuk selalu mengecek HP kamu ketika sedang bekerja. Karena kamu bisa membuka whatsapp melalui Laptop.

Cara Enter Whatsapp di Laptop

Selain lebih efisien karena tidak perlu menggunakan 2 perangkat, di whatsapp web kamu juga bisa mengetik pesan dengan lebih cepat.

Karena mengetik di PC atau Laptop jauh lebih mudah dan lebih cepat dibandingkan mengetik menggunakan HP.

Akan tetapi, permasalahan yang sering dialami oleh orang ketika menggunakan whatsapp web adalah tidak bisa enter atau membuat baris baru ketika sedang mengetik pesan.

Ketika kamu menekan tombol enter di laptop-komputer bukannya ke bawah malah mengirim? Secara bawaan memang begitu. Hal ini berlaku juga dengan whatsapp web.

ketika kamu mengetik di Whatsapp web, menekan enter maka pesan yang sedang kamu ketik tersebut malah terkirim. Lalu bagaimana cara untuk membuat baris baru ketika mengetik di Whatsapp Web.

Cara Buat Baris Kedua di Whatsapp Web

Berikut ini langkah langkah yang dapat kamu lakukan untuk mengubah tombol enter whatsapp web jadi tombol baris kedua.

  1. Pertama-tama Biasanya ketika kamu mengetik menggunakan Laptop atau PC, atau ketika ingin membuat baris baru, kamu hanya perlu menekan tombol Enter di keyboard Kamu.
  2. Sebenarnya, cara untuk membuat baris baru di whatsapp web itu sangat mudah.
  3. Cara yang harus kamu lakukan hanya perlu menekan tombol SHIFT + ENTER secara bersamaan.
  4. Setelah itu, akan terbuat sebuah baris baru dan kamu bisa melanjutkan menulis pesan yang ingin kamu kirim.

Perlu untuk diketahui bahwa tidak ada masalah dengan aplikasi whatsapp yang ada di hp kamu. Kesalahan ada hanya pada pengaturan yang mungkin tidak sengaja kamu buat sendiri.

Cara Ubah Tombol Kirim Jadi Tombol Enter di Whatsapp

Berikut langkah langkah yang dapat kamu lakukan untuk cara mengubah tombol kirim menjadi tombol enter di whatsapp:

  1. Pertama-tama kamu Buka Aplikasi Whatsapp.
  2. Selanjutnya kamu klik titik tiga di pojok kanan atas.
  3. Klik Setelan.
  4. Lalu klik Chat.
  5. Matikan tombol pada bagian Enter untuk mengirim.
  6. Kejadian ini kemungkinan karena tidak di sengaja kamu menekan tombol di pengaturan. Karena secara default beberapa device pengaturan ini sudah sesuai, yaitu ada tombol enternya.

Akhir kata

Demikian penjelasan yang dapat kami sampaikan mengenai cara enter whatsapp di laptop. Semoga bermanfaat dan membantu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *