Kali ini kami akan sedikit membagikan cara cek rank Hero mobile Legend yang sangat mudah untuk dilakukan. Tentunya kita sudah tahu bahwa mobile Legends menjadi salah satu game favorit dan populer yang saat ini banyak sekali dimainkan.
Di dalam permainan mobile Legends ini memiliki berbagai macam fitur menarik bagi para pemainnya. Salah satunya yaitu di dalam game tersebut menghadirkan ranking baik pemain maupun Hero yang mereka gunakan. Biasanya ranking Hero di mobile Legends ini disebut dengan top lokal hero.
Top lokal hero merupakan salah satu fitur yang disediakan oleh pihak moonton, tujuan dibuatnya fitur tersebut yaitu supaya nama kami dapat tercantim apabila performa dalam menggunakan suatu hero sangat baik.
Nantinya kamu akan mendapatkan ranking tersebut berdasarkan MMR dari suatu hero tersebut. Nah, ada beberapa jenis ranking mulai dari kecamatan, kota, provinsi, negara sampai yang skala global.
Kalau kamu ketahui bahwa sistem rangking di wilayah di bawah negara atau lingkup kecamatan, kota dan provinsi akan relatif mudah ditembus.
Karena nantinya tidak semua daerah yang ramai dengan bermain mobile Legends tersebut. Berbeda lagi dengan lingkup negara atau disebut dengan Supreme sampai lingkup global yang sangat sulit untuk ditebus.
Kecuali jika negara yang dimasukkan merupakan negara yang tertinggal oleh game tersebut. Lantas Bagaimana supaya kita mengetahui bahwa hero tersebut menjadi top lokal Hero?
Perlu kamu ketahui bahwa pada saat kamu melakukan lebih untuk menunggu sebuah pertarungan, Maka akan muncul sebuah fitur rencana yang ditampilkan di halaman tersebut.
Tepatnya yaitu pada bagian bawah hero yang akan kamu gunakan untuk menemani kamu selama masa pertandingan.
Bagi kamu para pengguna baru yang belum mengetahui mengenai cara cek rank hero mobile legends, maka kamu tidak perlu khawatir.
Karena ada cara yang dapat kamu lakukan untuk mengetahui rank Hero mobile Legends yang ada di akun kamu.
Sebenarnya cara cek rank hero mobile legends ini dapat kamu lakukan dengan sangat mudah dan praktis, yo langsung saja simak informasi serta penjelasannya akan kami bagikan di bawah ini.
Cara Cek Rank Hero Mobile Legend
Adapun langkah-langkah yang dapat kamu lakukan untuk mengecek rank Hero mobile Legends yaitu sebagai berikut:
- Kemudian nantinya kamu dapat login dengan menggunakan akun utama yang kamu punya.
- Jika kamu sudah berada di menu utama game mobile Legends tersebut, maka kamu dapat mengklik ikon leaderboard yang ada pada bagian samping kanan kepemilikan Diamond.
- Nantinya menu leaderboard akan muncul dengan berbagai kategori dan kamu dapat memilih menu Hero.
- Lalu, klik hero yang ingin kamu lihatkan top lokalnya dan kamu dapat mengecek satu persatu dari mulai negara, provinsi, kota sampai kecamatan.
- Jika masuk ke dalam top lokal Hero, maka kamu dapat menggunakan rencananya untuk mengadu gengsi.
- Nah, secara tidak langsung lawan juga akan down mentalnya jika melihat rencana yang kamu punya.
- Setelah itu, Klik tombol kembali untuk ke menu utama dan nantinya kamu dapat mencoba sebuah pertandingan dan pada saat login untuk masuk ke pertandingan tersebut kamu akan melihat rencana yang ada pada bagian bawah hero yang kamu gunakan.
Bagaimana cara cek rank mobile Legends, sangat mudah bukan? Nah, jika kamu sudah lama bermain game mobile legends tersebut, tidak ada salahnya bukan untuk mengecek rank hero yang kamu punya.
Nantinya kamu hanya perlu konsisten untuk menggunakan Hero tersebut supaya bisa lebih mudah untuk menaikan rank hero tersebut.
Akhir Kata
Demikian cara cek rank mobile Legends yang dapat kamu lakukan, semoga penjelasan serta informasi yang kami bagikan kali ini dapat bermanfaat dan membantu bagi kamu para pemain game mobile legends.