Cara Tarik Saldo Dana Melalui Alfamart

Minimal Tarik Saldo Dana di Alfamart dan Cara Melakukan Penarikan Uangnya

Diposting pada

Tarik saldo dana dapat dilakukan melalui Alfamart. Namun sebelum itu, kamu harus tahu mengenai minimal tarik saldo dana di Alfamart yang wajib kamu ketahui.

Di era yang serba digital ini dapat membuat dompet digital sangat populer dan banyak orang yang tertarik untuk menggunakannya.

Saat ini dengan adanya dompet digital tersebut dinilai lebih praktis, karena kita tidak harus membawa banyak uang cash.

Nah, terdapat salah satu dompet digital populer di Indonesia yang sampai saat ini penggunanya semakin bertambah, dompet digital tersebut bernama dana.

Pada umumnya, semua orang sudah tahu atau pernah mendengar bukan yang dompet digital tersebut.

Dana sendiri merupakan salah satu layanan keuangan digital yang dapat digunakan sebagai alat pembayaran digital untuk menggantikan dompet konvensional

Dilansir dari google play store, ternyata aplikasi dana saat ini sudah didownload lebih dari 50 juta pengguna.

Didalam aplikasi dana tersebut memiliki berbagai macam fitur yang mudah sekali digunakan untuk melakukan transaksi.

Ada beberapa cara tarik saldo dana yang dapat kamu lakukan, salah satunya yaitu melalui Alfamart. Namun sebelum kamu mengetahui cara tarik saldo dana lewat Alfamart, maka kamu harus tahu juga mengenai minimal saldo yang dapat kamu tarik.

Minimal Tarik Saldo Dana Di Alfamart

Perlu kamu ketahui bahwa minimal saldo yang dapat ditarik menjadi salah satu syarat yang harus kamu ketahui.

Sementara itu, jika kamu ingin melakukan penarikan saldo melalui Alfamart dan pegadaian. Maka minimal saldo yang dapat kamu tarik yaitu Rp 53.000.

Hal tersebut juga sudah termasuk dengan biaya admin, untuk biaya admin tarik saldo dana di Alfamart dan pegadaian terbilang sangat murah yaitu Rp 3.000.

Sedangkan untuk maksimal saldo dana yang dapat kamu tarik yaitu sebesar Rp 250.000 bagi pengguna baru.

Untuk itu, jika kamu ingin melakukan penarikan saldo dana. Maka pastikan bahwa saldo kamu mencukupi.

Cara Tarik Saldo Dana Melalui Alfamart

Bagi kamu yang ingin mengetahui cara Tarik saldo dana melalui Alfamart, maka kamu dapat menyimak langkah-langkah berikut ini:

  1. Cara pertama yaitu kunjungi terlebih dahulu Alfamart terdekat yang ada di kota kamu.
  2. Kemudian, buka aplikasi dana dan klik icon send atau kirim uang.
  3. Lalu, pilih menu withdraw cash atau tarik tunai dan lanjutkan dengan pilih Alfamart.
  4. Setelah itu, tampilkan token atau show token code dan tunggu proses transaksi dana berlangsung.
  5. Tunjukkan nomor ponsel beserta dengan nomor token pada kasir.
  6. Nantinya pihak kasir akan menyerahkan uang sesuai saldo yang ingin kamu tarik.
    Kunjungi Alfamart.

Akhir kata

Itu saja penjelasan serta informasi yang dapat kami bagikan mengenai minimal Tarik saldo dana di Alfamart, semoga artikel kali ini bisa sangat membantu dan bermanfaat bagi kamu yang belum mengetahui mengenai hal tersebut.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *