Cara menghidupkan HP Infinix tanpa tombol power cukup mudah untuk Kamu lakukan. Berikut ini Kami sajikan informasinya, silahkan Kamu simak hingga akhir.
Cara menghidupkan Hp Infinix tanpa tombol power ini merupakan tindakan yang sangat mudah untuk dilakukan, karena smartphone android sudah dibekali dengan adanya fitur reboot.
Namun tidak dapat dipungkiri, terkadang sebagian dari Kamu mungkin masih ada juga yang bingung cara melakukannya.
Tentu saja hal itu bukanlah suatu permasalahan yang besar, pasalnya Kamu bisa menghidupkan Hp Infinix ini tanpa tombol power maupun mematikannya.
HP Infinix merupakan salah satu merek smartphone yang saat ini populer di Indonesia.
Namun, terkadang tombol power pada HP Infinix ini mengalami kerusakan atau mungkin tidak berfungsi dengan baik.
Jika Kamu menghadapi masalah tersebut, tentu jangan khawatir. Artikel ini akan memberikan panduan tentang cara menghidupkan HP Infinix tanpa menggunakan tombol power.
Pada artikel kali ini, Kami hanya akan menjelaskan terkait dengan cara menghidupkan HP Infinix tanpa tombol power yang harus Kamu coba.
Jika tombol power pada HP Infinix milik Kamu rusak atau tidak berfungsi lagi, tentu saja Kamu akan kebingungan ketika ingin menghidupkan atau mematikannya, namun tidak perlu khawatir.
Cara Menghidupkan HP INFINIX tanpa Tombol Power
Kamu masih dapat menghidupkan Hp Infinix milik Kamu itu tanpa tombol power. Berikut dibawah ini beberapa langkah yang dapat Kamu coba, antara lain:
1. Cara Menghidupkan HP Infinix dengan Kabel USB
Pertama, salah satu cara untuk menghidupkan HP Infinix tanpa tombol power ini yaitu dengan menggunakan kabel USB. Berikut di bawah ini langkah-langkahnya:
- Silahkan sambungkan terlebih dahulu HP Infinix Kamu ke komputer atau laptop menggunakan kabel USB yang sesuai.
- Pastikan juga bahwa komputer atau laptop Kamu dalam kondisi menyala.
- Setelah berhasil terhubung, HP Infinix pun akan mendeteksi adanya sumber daya dari komputer atau laptop.
- Kemudian, HP Infinix pun akan secara otomatis menyala dan masuk ke tampilan awal
2. Cara Menghidupkan HP Infinix dengan Charger
Jika Kamu tidak memiliki komputer atau pun laptop, Kamu masih bisa menghidupkan HP Infinix ini menggunakan charger. Berikut dibawah ini langkah-langkahnya:
- Silahkan Kamu sambungkan charger ke stop kontak dan ujung kabel USB ke port charging pada HP Infinix milik Kamu itu
- Kemudian, pastikan charger sudah terhubung dengan sumber listrik dan tentunya dalam kondisi menyala.
- Selanjutnya, HP Infinix akan mendeteksi adanya sumber daya dan secara otomatis akan menyala.
- Setelah menyala, maka HP Infinix akan masuk ke tampilan awal.
3. Cara Menghidupkan HP Infinix dengan Tombol Volume
Berikutnya, jika tombol power pada HP Infinix Kamj rusak, maka Kamu dapat menggunakan tombol volume untuk menghidupkannya. Berikut dibawah ini langkah-langkahnya:
- Silahkan Kamu tekan dan tahan pada tombol volume up dan volume down secara bersamaan.
- Sambil menahan kedua tombol volume tersebut, berikutnya hubungkan HP Infinix tersebut ke charger atau komputer menggunakan kabel USB.
- Setelah terhubung, maka HP Infinix pun akan mendeteksi adanya sumber daya dan akan mulai menyala.
- Selanjutnya, lepaskan kedua tombol volume tersebut setelah HP Infinix menyala dan berhasil masuk ke tampilan awal.
Sebagai informasi, meskipun tombol power sangat penting, namun ada beberapa cara alternatif untuk menghidupkan smartphone Infinix Kamu.
Perlu Kamu ingat juga bahwa metode-metode ini mungkin saja tidak berfungsi pada semua perangkat dan versi sistem operasi.
Jika Kamu menghadapi masalah serius dengan timbol power, Kamu sangat disarankan untuk membawa smartphone Infinix tersebut ke pusat servis resmi untuk perbaikan profesional.
Nah demikianlah kami sudah menjelaskan beberapa cara untuk menghidupkan HP Infinix tanpa menggunakan tombol power yang dapat Kamu coba.
Kamu dapat menggunakan kabel USB, charger, atau tombol volume untuk menghidupkan HP Infinix yang mengalami masalah dengan tombol power.
Pastikan Kamu mengikuti langkah-langkah nya dengan benar. Namun, jika masalah nya tetap berlanjut, disarankan untuk Kamu menghubungi pusat servis resmi Infinix atau ahli teknisi yang terpercaya.
Semoga tulisan di artikel ini dapat bermanfaat dan berhasil membantu Kamu untuk menghidupkan HP Infinix Kamu.