Berikut ini kami akan menjelaskan tentang bagaimana cara nonton viu premium tanpa iklan, bagi kamu yang belum mengetahui nya silahkan untuk simak artikel berikut ini:
Aplikasi viu ini adalah aplikasi yang berbasis lokal yang di dalamnya menyediakan drama korea, China, Taiwan, Thailand, dan film animasi yang berasal dari negara Jepang dan juga di lengkapi dengan subtitle yang memudahkan kita ketika menonton.
Aplikasi viu ini menyediakan akses lebih dari empat puluh ribu konten jam. Dan termasuk juga judul judul yang berasal dari negara India, Korea dan yang lainnya.
Drama Korea ini cukup populer di berbagai kalangan dan belahan dunia dan banyak juga negara ngara lain yang menonton di aplikasi viu ini dengan terjemahan agar mudah untuk di fahami.
Viu tersedia di berbagai belahan dunia, contohnya seperti negara Hongkong, Thailand, India, Irak, Oman, Mesir, Arab saudi, dan masih banyak lagi. Untuk menggunakan aplikasi tersebut kamu bisa mendownload nya di AppStore maupun playstore.
Untuk daftar di aplikasi viu kamu cukup masuk ke akun malalui Facebook, Gmail, ataupun no telepon setelah berhasil daftar akunnya kamu bisa memulai berlangganan agar kamu bisa menikmati tontonan yang ingin kamu tonton dengan nyaman.
Cara Nonton Viu Premium tanpa Iklan
Munculnya iklan baik di awal ataupun pertengahan video saat kita sedang menonton memang cukup mengganggu kita, yang tadinya sedang asik menonton tiba tiba iklan muncul terkadang bisa merusak mood kita. Nah di bawah ini kamu akan memberitahukan cara agar ketika menonton di viu bebas dari iklan.
Cara caranya adalah sebagai berikut:
- Jika sudah men download viu, kamu tinggal buka aplikasi tersebut dan pilih film drakor mana yang ingin kamu tonton.
- Cara kedua adalah kamu tonton terlebih dahulu film drakor tersebut misalnya 15 sampai 30 menitan.
- Setelah itu jeda video atau engga pun tidak masalah, lalu keluar dari viu nya tetapi jangan di close.
- Nah dari sana kamu bisa bebas misalnya mau scroll dulu tiktok, mau bales dulu wa, mau scroll Twitter yang terpenting jangan dulu untuk mengisi close atau apa apain si viunya.
- Jika kalian sudah scroll tiktok, wa, Twitter misalnya lima belas sampai tiga puluh menit kamu bisa membuka lagi viu yang tadi, dan titik titik yang tadi akan hilang. Dan kamu bisa menonton drakor sampai episode beberapa pun bebas tanpa adanya iklan.
Selain itu ada cara lain juga yang bisa kamu lakukan:
- Cara Yang pertama adalah dengan cara aktifkan akun gopay kamu di google play
- Buka aplikasi viu, setelah itu buka aplikasi viu dan pilih tombol menu yang ada pada bagian pojok kiri atas
- Ubah untuk menjadi premium di tab menu viu, setelah itu kamu klik untuk memulai berlangganan dan kamu akan di arahkan pada halaman yang bertuliskan ubah menjadi premium. Ada beberapa pilihan untuk kamu berlangganan dan kamu bisa memilih nya sesuai dengan yang kamu mau.
- Lalu pilih pembayaran lewat gopay, untuk pembayaran kamu bisa memilih ya dengan menggunakan metode menggunakan gopay
Setelah kamu melakukan pembayaran otomatis kamu sudah beralih dengan menggunakan viu premium, dari sini kamu bisa menonton bermacam macam film yang ingin kamu tonton tanpa adanya iklan sama sekali. Dengan begitu kamu bisa menonton secara nyaman tanpa di ganggu dengan kemunculan iklan di awal maupun di tengah tengah video.
Akhir kata
Itulah tadi cara yang bisa kamu lakukan agar kamu menonton viu tanpa adanya gangguan iklan, semoga apa yang di sampaikan bisa membantu terima kasih.