cara bayar kartu kredit CIMB Niaga via OCTO mobile, Cara membayar tagihan apapun dan isi ulang pulsa maupun listrik dapat dilakukan melalui aplikasi OCTO mobile.
Namun tahukah kamu apa itu aplikasi OCTO mobile? OCTO Mobile merupakan salah satu aplikasi perbankan digital yang dikeluarkan oleh bank CIMB Niaga.
Nah para nasabah bank CIMB Niaga tentunya dapat mengunduh aplikasi OCTO mobile ini di Google Play Store maupun App Store untuk memanfaatkan layanan Mobile Banking.
Tidak hanya itu saja OCTO mobile ini juga bisa diunduh bagi para nasabah yang ingin membuka rekening dan mendapat fasilitas lain dari mobile banking tersebut.
OCTO mobile ini juga memiliki berbagai layanan, diantaranya yaitu layanan pembukaan rekening baru, pengajuan kartu kredit sampai pembayaran tagihan dan isi ulang berbagai kebutuhan.
Tagihan yang dapat dibayarkan melalui Okto mobile ini yaitu tagihan Kartu Kredit, listrik, telepon PAM atau PDAM, BPJS kesehatan, internet/ Tv kabel sampai pajak.
Aplikasi tersebut sangat cocok digunakan bagi kamu yang tidak ingin ribet-ribet dalam melakukan berbagai pembayaran tagihan.
Sementara untuk layanan isi ulang melalui Octo mobile, para nasabah bank CIMB Niaga dapat mengisi ulang dompet digital, pulsa handphone atau data internet sampai isi ulang token listrik.
Nah, teruntuk kamu yang ingin lakukan pembayaran kartu kredit CIMB Niaga melalui OCTO mobile ini maka kamu dapat mengikuti cara yang akan kami bagikan dibawah ini.
Cara Bayar Kartu Kredit Cimb Niaga Via OCTO Mobile
Ketahuilah kamu bahwa cara membayar kartu kredit CIMB Niaga pihak OCTO mobile dapat dilakukan dengan mudah dan praktis.
Adapun langkah-langkah yang dapat kamu lakukan untuk membayar tagihan Kartu Kredit CIMB Niaga melalui OCTO mobile yaitu sebagai berikut:
- Buka terlebih dahulu aplikasi OCTO mobile yang ada pada perangkat yang kamu gunakan.
- Kemudian kamu bisa memilih menu pembayaran tagihan dan pilih jenis tagihan yang ingin kamu bayar.
- Lalu lengkapi detail transaksi yang dibutuhkan dan lakukan konfirmasi.
- Setelah itu, masukkan PIN OCTA mobile kamu dan transaksi pembayaran tagihan kartu krefit CIMB Niaga via OCTA mobile sudah selesai dilakukan.
Sebenarnya cara membayar kartu kredit CIMB ini tidak hanya dapat dilakukan melalui OCTO Mobile saja, melainkan ada berbagai macam metode yang dapat kamu lakukan.
Akhir Kata
Demikianlah cara bayar kartu kredit CIMB Niaga via OCTO mobile yang dapat kamu lakukan, semoga apa yang kami sampaikan kali ini bisa membantu dan bermanfaat.